News

Buat kalian yang lagi mempertimbangkan untuk meminang motor sport fairing 150 cc, dengan spesifikasi tinggi, PT. Surya Timur Sakti Jatim atau Yamaha Jatim ingin memperkenalkan All New R15 155 VVA…
Pengen merasakan sensasi berkendara ala offroad tapi masih bisa merasakan kualitas musik jempolan. Cobain deh Mitsubishi Pajero Sport Paris 2021 dengan embel-embel Paris Dakar yang berkolaborasi dengan Rockford Fosgate.
Program edukasi safety riding yang dilakukan oleh PT. Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim), distributor sepeda motor Honda wilayah Jatim dan NTT, telah berhasil menularkan ilmu keselamatan berkendara ke lebih…
Selamat malam Jumat Friends. Hari ini, 14 Januari 2021, seperti biasa Ngobras akan menghibur kamu dengan bintang tamu dan konten yang menarik loh. Sekarang waktunya Yamaha Friends menyapa para penghobi…
Industri kreatif di pelosok daerah, belakangan ini terus tumbuh kembang. Indikasi banyak sosok dibaliknya yang ingin mengangkat popularitas daerahnya. Termasuk H. Suryono Pane dan David Jovanka, pelaku otomotif asal Pasuruan.…
Varian Yamaha Gear 125 satu ini memang tampil lebih menggoda, terkait desain baru lebih tangguh dan cukup antusias disambut konsumen dan loyalis Yamaha. Usai peluncuranya di akhir tahun oleh PT.…
Daya pikat Yamaha All New Aerox 155 Connected, memang luar biasa ! Itu lantaran poularitas Aerox, singkat meroket. Bahkan, info terbarunya mulai membayangi N MAX. Menjadi indikasi kuat, setiap pengunjung…
PT. Indomobil Trada Nasional, berserta jaringan dealer Suzuki PT. Indo Buana Autoraya, Surabaya, kembali mendisplay beberapa varian terbarunya, yang telah mengalami refresh skala minor change.
Penjualan suku cadang PT. Suzuki Indomobil Motor (SIM) pada bulan November 2020 mengalami kenaikan penjualan jika dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya.
Meski pandemi masih membuat landai penjualan sektor otomotif, PT. Suzuki Indomobil Motor (SIM) mampu meningkatkan kinerja melalui aktivitas ekspor. Tercatat 2 produk unggulan Suzuki, All New Ertiga dan New Carry,…
Sebentar lagi sudah memasuki tahun baru, lembaran baru, cerita baru dengan semangat baru di 2021. Mulai lifestyle, fashion, otomotif, kuliner pasti memiliki trend baru, dengan ciri khas baru, atau bisa…
Memasuki musim liburan akhir tahun, BMW Astra Surabaya berikan penawaran khusus pada 19-20 Desember 2020. Para pelanggan bisa mendapatkan informasi penawaran khusus melalui Business Consultant BMW Astra Surabaya di Showroom…
Yamaha NMAX telah menjadi matic kebanggaan dan trendsetter semenjak awal kehadirannya di Indonesia. Maxi pertama ini menarik perhatian konsumen karena menyuguhkan komposisi desain berbeda dari yang lain. Sebagai maxi scooter…
Line up motor sport Yamaha yang telah meramaikan market Tanah Air kian diakui sebagai yang terbaik dengan menyabet 5 penghargaan terbaik GridOto Award 2020. Hal ini juga merupakan salah satu…
Setelah resmi diluncurkan di Jawa Timur pada 12 Desember 2020 lalu, Yamaha Gear 125 mulai menarik minat konsumen untuk berkenalan secara langsung dalam acara Yamaha Jatim Expo, yang dilaksanakan secara…